NQueens. Sumber gambar: bitthelizard.com
Kecerdasan Buatan atau lebih dikenal dengan AI (Artificial Intelligence) adalah kuliah mempelajari konsep program yang bisa mengambil keputusan sendiri (agen) atau di bukunya disebutkan "berpikir seperti manusia". Beban 3 sks.
Di sini akan dipelajari teori dasar, seperti apa itu agen, environment, sensor, action, percept dan bagaimana membuat code-nya. Lalu akan dipelajari macam-macam agen, misalnya simple reflex agents, model-based reflex agents, goal-based agents, utility-based agents dan perbedaan-perbedaannya.
Water jug problem. Sumber gambar: cs-lmu.edu
Tidak lupa ada algoritma-algoritma bagaimana agen bertindak. Misalnya:
- Uninformed Search
Breadth-First Search
Uniform-cost Seach
Depth-first Search
Depth-limited Search
Iterative-deepening depth-first Search
- Informed Search (Heuristic Search)
Greedy best-first Search
A* Search
- Local Search
Hill-climbing Search
Simulated annealing
Genetic Algorithm
Constraint Satisfication Problem
Genetic Programming. Sumber gambar: geneticprogramming.com
Dsb di bukunya lebih banyak lagi :D
Algoritma-algoritma di atas biasanya diterapkan di kasus-kasus seperti N-Queens Problem, Water Jug Problem, Path Search, Wumpus World, Map Coloring, Scheduling Problem, dsb yang jelas masih banyak :D
Wumpus World. Sumber gambar: gamestudio.org
Buku : Artificial Intelligence : A Modern Approach, 3rd Edition (Stuart Russell, dkk)
Aplikasi : Dev-Cpp atau Visual Studio
Bahasa : C, C++, atau Java
Praktikum : -
Final Project: -
(Kemarin kelas saya ada UAS, namun ada juga kelas yang ada Final Project-nya)
Referensi :
Project Aima-Java
Goooooooooogling :D
2 comments:
kita juga punya nih artikel mengenai kecerdasan buatan, silahkan dikunjungi dan dibaca untuk menambah wawasan, berikut linknya
http://repository.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/1803/1/Artikel_92306054.pdf
trimakasih :)
kita juga punya nih artikel mengenai kecerdasan buatan, berikut linknya semoga bermanfaat ya :D
http://repository.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/2576/1/232.pdf
Posting Komentar